Tugas Pendahuluan 2




    1. Kondisi
    [Kembali]
    Percobaan 2 kondisi 4

    Buatlah rangkaian T flip flop seperti pada gambar pada percobaan dengan ketentuan input B0=0, B1=1, B2=clock.

    2. Gambar rangkaian [Kembali]



    3. Video Simulasi [Kembali]



    4. Prinsip Kerja Rangkaian [Kembali]
    Pada percobaan ini membuat rangkaian T flip flop dengan ketentuan input B0=0, B1=1, B2=clock. T flip flop adalah turunan dari JK flip flop, yang mana JK flip - flop memiliki input J, K , dan CLK. Pada percobaan J dan K nya berlogika 1 sehingga terjadi toggle. Pada B1 berlogika 1 mengalir ke Set, pada B0 berlogika 0 mengalir ke input Reset, lalu masuk pada gerbang yang sudah diinverterkan sehingga nilai Q yaitu 0. Sehingga di dapat Q dan Q' berlogika 0 1.

    5. Link Download [Kembali]

     Link download data sheet 74LS112

    link download rangkaian

    link download video

    link download html

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Modul IV Sistem Pintu Gudang Pintar

    [KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Tujuan Perancangan 2. Komponen 3. Dasar Teori 4. Listing Program 5. Flowchart...